Pengertian Energi dari pengertian10 – Energi adalah/ Energi yaitu/ Energi merupakan/ yang dimaksud Energi/ arti Energi/ definisi Energi.
Pengertian Energi
Kata energi berasal dari bahasa Yunani, yaitu ergon yang berarti kerja. Jadi, energi didefinisikan sebagai kemampuan untuk melakukan kerja atau usaha. Energi merupakan sesuatu yang sangat penting dalam kehidupan di alam ini, terutama bagi kehidupan manusia, karena segala sesuatu yang kita lakukan memerlukan energi.Energi di alam ini tersedia dalam berbagai bentuk, misalnya energi kimia, energi listrik, energi kalor, dan energi cahaya. Energi akan bermanfaat jika terjadi perubahan bentuk dari suatu bentuk energi ke bentuk lain. Sebagai contoh, setrika listrik akan bermanfaat jika terjadi perubahan energi listrik menjadi energi kalor.
Benda yang bergerak maupun diam ternyata mempunyai suatu energi yang tersimpan. Energi yang ditimbulkan sebagai akibat gerakan suatu benda disebut energi kinetik, sedangkan energi yang tersimpan dalam suatu benda karena kedudukannya disebut energi potensial.
Itulah sedikit yang dapat saya sampaikan tentang Pengertian energi dalam bidang ilmu fisika, semoga penjelasan yang saya berikan diatas dapat bermanfaat.
Title : Pengertian Energi
Link: Pengertian 10
Notes: If you want copy my article, please link to us and press Ctrl + D to bookmark
Link: Pengertian 10
Notes: If you want copy my article, please link to us and press Ctrl + D to bookmark
0 komentar:
Posting Komentar